Bursa Karbon di Indonesia

Sebelum kita membahas lebih lanjut mengenai isu mangrove yang didiskusikan bareng teman-teman eks Tim NSUP-Kotaku tadi, kita gali dulu informasi tentang bursa karbon–sebagai isu pemicu pembahasan mangrove di artikel-artikel saya sebelumnya. Sebentar, apa sih bursa karbon ini? Baik. Saya akan mengambil informasi terkait dari beberapa media massa nasional Indonesia. Tentu saja nama sumber media dan…

Kaltim Green

Ngobrol bareng (ex) Tim NSUP-Program Kotaku Ini adalah artikel pertama dari serial “Bursa Karbon dan Mangrove” – Ngobrol bareng (ex) Tim NSUP-Program Kotaku. Dalam tulisan ini, yang akan saya bahas adalah soal “Kaltim Green“. Berdasarkan berita di website Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) didapatkan bahwa Kaltim sudah memulai pembangunan hijau sejak 2010, ditandai dengan Deklarasi…

Bursa Karbon dan Mangrove

Ngobrol bareng (ex) Tim NSUP-Program Kotaku Pagi ini baca diskusi di grup kantor Program Kotaku; Kota Tanpa Kumuh atau National Slum Upgrading Program (NSUP). Sebelum ke sana, izinkan saya menjelaskan, Program Kotaku sudah selesai akhir Juni 2023 lalu, Tim Konsultan Manajemen Pusat (KMP) Kotaku masih tetap mengaktifkan grup WA sebagai ajang penyambung silaturahmi, sekaligus sharing…

Sahabat Senyawa

🧠 Part 1 🫀 Apa salah satu hal paling menyenangkan yang bisa terjadi dalam hidup manusia? Jatuh cinta kepada sahabat sendiri. Apa salah satu hal paling menyakitkan yang bisa terjadi dalam hidup manusia? Jatuh cinta kepada sahabat sendiri. Setidaknya, ini yang dirasakan oleh Kay, kala ia jatuh cinta kepada Harlan, sahabatnya sejak sekolah dasar. Rasa…

bihun vs soun

My (Polish) best friend Iza and I had a blast conversation today. One of the topics we discuss was white, transparent noodle we (Indonesian) call as “soun”. Also “bihun”. And, oh, “vermicelli”. Okay, what are those. I said to her, to be honest, I had no idea what’s the different between soun, bihun, and vermicelli…

seriously

I need to write more here, although it’s only short writings.. Either it’s Indonesian or English Just. Need. To. Write. More And, oh, welcome back Nina. 😅

Ketika Ide “Gila” Jadi Energi dalam Kolaborasi

Oleh:Nina Firstavina, SEEditor WebKota Tanpa Kumuh Penanganan kumuh tidak akan bisa terselesaikan jika hanya mengandalkan satu sektor saja. Penanganan kumuh perlu multiaktor dan multisektor. Untuk itu dibutuhkan upaya “Kolaborasi” yang harus dilakukan dengan cara bergandengan tangan. Di sisi lain, Kolaborasi butuh ide-ide “gila”, yaitu ide-ide yang tidak reguler atau hanya biasa-biasa saja. “Kita butuh ide-ide…

ke mana aja sih, nin?

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuh, Hai, apa kabar, KawaNina? Udah lama juga ya terakhir kali saya menulis. Ke mana aja sih, Nin? Heee maaf, maaf, lumayan sibuk sama kerjaan dan sibuk bosen sama kehidupan, wkwkw.. Tapi gimanapun, alhamdulillah buat semuanya. Saya ngga akan menulis panjang-panjang untuk saat ini, hanya melepas kangen aja sama KawaNina pembaca blog ini….

it’s been awhile

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuh, Salam, good morning, noon, afternoon, evening to you, kind readers. How are you, folks? It’s been awhile since the last time I wrote. I’ve been busy with works and (kinda) bored with life, haha.. But, alhamdulillah for everything anyway. I won’t write long, just want to reengage myself with you, kind readers,…

Berkunjung Virtual ke “Negeri Kue Gula Tare”

Hari ini jalan-jalan ke Desa Wolaang, Kecamatan Langowan Timur, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara, bareng Tim Kotaku Sulawesi Utara, dialog dengan masyarakat dan Kepala Desa Wolaang.Terungkap, Kelurahan Wolaang melakukan sosialisasi Program secara “gerilya”, baik berkeliling dengan pengeras suara, spanduk, bertemu tokoh-tokoh agama di rumah ibadah, bahkan pertemuan dalam acara duka (melayat) ataupun acara suka (pesta). Menarik…..